Pembersih udara telah menjadi pemandangan umum di rumah dan kantor. Sebagian besar orang menjadi lebih peduli terhadap kebersihan udara. Kebanyakan menggunakan variasi mesin pembersih udara, tetapi desainer Mathieu Lehanneur dan David Edwards memiliki ide cemerlang: mengapa tidak menggunakan tanaman sebagai pembersih udara yang alami, tamanan dikenal karena kemampuan mereka untuk mengubah atau mensterilkan racun dari udara dan menghasilkan udara yang murni yaitu oksigen segar. Menggabungkan alam dan teknologi ke dalam satu mesin yang indah dan efektif untuk menghasilkan udara yang bersih.
Labels:
Teknologi
Thanks for reading Sistem Pembersih Udara Alami. Please share...!